Category Archives: Artikel

Tips Mempercantik Rumah Minimalis Dengan Pemilihan Furniture

Bagi kebanyakan orang masih bingung dalam pemilihan furniture dan kerap dinilai sulit dan rumit.  Mulai dari memilih desain, kesesuaian warna, fungsi dan lainnya, sangat perlu dipertimbangkan dan diperhatikan. Memilih furniture yang tepat bisa sebagai salah satu cara memoles rumah. Berikut cara memoles rumah minimalis dengan memilih furniture yang tepat: Sesuaikan Desain dan Ukuran Furniture Furniture

Read More

Tips Memilih Keramik Dinding Dapur Untuk Rumah Minimalis

Rumah Idaman Minimalis dapat terlihat lebih mengesankan dan mewah jika kita juga memperhatikan pemilihan untuk model keramik yang akan digunakan. Apalagi untuk dinding dapur pastinya kita harus cermat memilih keramik dinding yang sesuai supaya saat memasak kita lebih semangat karena pemilihan keramik dinding dapur dapat memberikan energi positif.   Dinding dapur sangat mudah terpengaruh udara

Read More

TIPS JITU PENATAAN RUANG TAMU MINIMALIS ANDA

 TIPS PENATAAN RUANG TAMU MINIMALIS Ruang tamu memiliki fungsi yang banyak mulai dari tempat menerima tamu hingga area bersantai seluruh anggota keluarga. Ruang tamu umumnya akan memberikan kesan pertama terhadap keseluruhan rumah, apalagi untuk rumah yang bertipe minimalis sang penghuni harus pandai memaksimalkan penataan ruang tamu dengan furniture yang akan atau sudah dibeli supaya ruang

Read More

Tips Merawat Dapur Minimalis Anda Dengan Mudah

Setiap orang pasti ingin memiliki dapur dengan peralatan yang lengkap sesuai apa yang diperlukan. Namun kelengkapan peralatan dapur tidak akan cukup jika sang pemilik juga tidak menjaga kebersihan dan kerapian dapurnya. Apalagi untuk dapur minimalis, kondisi dapur yang tidak seberapa luas bisa mengakibatkan pemiliknya malas untuk memasak, atau saat memasak pun jadi kurang bersemangat. Oleh

Read More

PILIH BELI RUMAH BARU ATAU BEKAS ???

Membeli rumah idaman merupakan cita-cita hampir semua orang sebab rumah merupakan salah satu kebutuhan primer dan sesuatu yang vital bagi kehidupan manusia. Selain untuk tempat berlindung, rumah juga sebagai tempat pembinaan bagi orangtua terhadap anak-anaknya. Memiliki rumah artinya Anda juga memiliki investasi. Jika ada kebutuhan yang sangat mendesak, rumah tersebut dapat Anda sewakan atau bahkan

Read More

× Hubungi Sekarang !