MACAM JENIS DAN KARAKTERISTIK KUSEN RUMAH

Rumah Murah Type 55/95 di Surabaya 2018, Hunian Idaman Harga Terjangkau di Surabaya Selatan, Griya Idaman Type 55/84 di Sidoarjo

 

 

Karakteristik jenis kusen, meliputi :

  1.  Kusen Unplasticizied Polyvinyl Chloride (UPVC)

    Kusen ini adalah salah satu kusen dengan peminat terbanyak. Kusen merupakan material plastik yang tidak cepat memuai karena perubahan suhu  diliukungan sekitar. Kusen ini tidak mudah bocor dan tahan lama. Kusen ini juga mudah untuk disesuaikan bentuk jendela atau pintu. Perawatannya cukup mudah, dengan rutin membersihkan serta dilap menggunakan kain.

  2.  Kusen Aluminium

    Kusen Aluminium adalah kusen yang kokoh dan tidak mudah dipengaruhi cuaca. Kusen ini tahan lama karena tidak mudah korosif atau lapuk dimakan rayap. Kelemahannya, kusen aluminium ini memliki sambungan sudut sehingga mudahlepas dan memuai.

  3.  Kusen Fiberglass

    Kusen ini memiliki material yang ringan dengan harga yang sangat terjangkau. Kusen ini biasanya digunakan  pada rumah minimalis. Akan tetapi, kusen ini cepat terkena debu dan berjamur ketika berada dilingkungan lembab.

  4.  Kusen Kayu

    Kusen kayu terbilang paling fenominal sejak jaman dahulu yang mana harganya lebih mahal bila dibandingkan dengan kusen lainnya.  Biasanya kusen ini terpilih agar kesan rumah menjadi lebih vintage atau rustic. Kusen kayu tidak ramah lingkungan,  dan memerlukan cukup banyak kayu.  Perawatannya sangat ekstra susah,  karena biasanya kayu kan mudah lapuk karena rayap. Debu yang menempel pada kayu cukup susah dibersihkan.

Leave A Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

× Hubungi Sekarang !