KEUNTUNGAN PUNYA RUMAH, RUMAH IDAMAN MINIMALIS SENDIRI

KEUNTUNGAN PUNYA RUMAH, RUMAH IDAMAN MINIMALIS SENDIRI

Punya rumah sendiri, memang menjadi impian bagi semua orang. Terlebih yang sudah bekerja juga telah mempunyai keluarga. Tetapi buat mempunyai sebuah tempat tinggal bukanlah hal yang mudah. Perlu usaha dan kerja keras dan kedisiplinan.

 Nah waktu terdapat berkeinginan buat membangun rumah sendiri tentu yang dipikirkan pertama kali yaitu biaya dan lokasi dimana rumah tersebut akan dibangun. Apabila kita memiliki dana yang pas-pasan tetapi ingin memiliki rumah yang nyaman, modern dan terbaru, maka Anda dapat membangun sebuah rumah minimalis 1 lantai.

Tahukah Anda apa keistimewaan pada rumah minimalis yang membuat semua orang mengincarnya. Simak ulasan berikut ini.

  1. Harga Lebih Terjangkau

Properti selalu mengalami kenaikan harga di setiap tahunya. Jika kita ingin mempunyai rumah di lingkuhan perumahan, dengan kenaikan harga yang terus meningkat tiap tahun, maka kita membutuhkan waktu yang lebih panjang lagi untuk menabung agar dapat mengumpulkan uang untuk membeli properti yang kita inginkan.

Rumah minimalis biasanya dibanderol dengan harga yang lebih ekonomis dan terjangkau, ada yang memang sesuai dengan budget yang kita miliki, dibandingkan dengan rumah biasa, faktor harga juga tergantung dari strategis atau tidaknya lokasi rumah minimalis tersebut

  1. Menghemat Lahan

Pertama yang akan didapatkan ketika Anda memilih model rumah minimalis 1 lantai adalah hemat lahan. Mengingat setiap tahunnya lahan semakin mahal, maka kita bisa memilih desain rumah minimalis sebagai solusinya.

Lahan yang terbatas akan berpengaruh juga pada bangunan yang di buatnya. dengan lahan yang relatif sempit akan membuat pembangunan lahan menjadi terbatas.Tapi dengan memaksimalkan dalam penataan ruang pastinya rumah minimalis 1 lantai akan terasa lebih nyaman sepadan tampak lebih luas dari yang sebenarnya.

  1. Sesuai dengan Kebutuhan

Ketiga yang di dapat dengan mempunyai rumah minimalis adalah rumah dibagun sesuai dengan kebutuhan didalam keluarga. Tentunya rumah yang dibangun sesuai dengan kebutuhan akan menjadi lebih efisien dalam hal pembiayaan.

  1. Tampak Mewah dan Modern

Kelebihan yang keempat adalah tampak mewah dan modern. Jika rumah minimalis menggunakan cat rumah dan dekorasi ruangan yang tepat, maka rumah minimalis bisa menjadi ruangan yang tampak mewah dan elegan. Konsep desain rumah minimalis memang erat kaitannya dengan nuansa modern, cheap, simple, dan nyaman.

  1. Menghemat Biaya Pembuatan

Keistimewaan pada rumah minimalis lainnya yaitu dari segi biaya pembuatan, apabila membuat rumah minimalis biaya akan mampu di tekan sehingga tidak perlu mengeluarkan biaya yang sangat besar. Penyebab pada mahalnya biaya bisa di sebabkan pada penggunaan lahan yang luas dan besar. sedangkan rumah jenis ini tidak memerlukan lahan yang luas.

  1. Mudah Untuk Dijual Sebagai Investasi

Dengan memiliki rumah minimalis, Anda bisa mendapatkan keuntungan terutama bagi yang sering berpindah-pindah tempat tinggal karena alasan pekerjaan, atau sering berpetualang dan jarang menempati rumah. Rumah minimalis umumnya akan mudah dijual karena harganya yang cukup terjangkau.

  1. Investasi yang Menguntungkan

Keuntungan Punya Rumah, Rumah minimalis yang identik dengan warna yang simpel dan tidak terlalu penuh, ruangan yang bersih dan harga yang cukup terjangkau, akan diminati cukup banyak orang.

Oleh karena itu, sebaiknya rawat rumah Anda dengan maksimal agar saat akan dijual, keadaan rumahnya semakin bagus. Rumah minimalis salah satu investasi yang menguntungkan.

Kami developer property yang amanah, menghadirkan hunian yang tenang bagi Anda yang berjiwa dinamis dengan model arsitektur cantik modern, akan membawa kenyamanan dalam keluarga Anda. Menjadikan pilihan yang tepat bagi Anda untuk membangun sebuah keluarga yang sehat dan bahagia.

Keuntungan Punya Rumah Idaman Rumah Bagus

Hunian yang kami jual juga berlokasi di daerah yang strategis sehingga memudahkan Anda untuk beraktivitas sehari-hari. Selain itu banyak bonus yang bisa Anda dapatkan seperti pagar, tandon, pompa air, dapur, taman dan desain.

Tunggu apa lagi? Segera konsultasikan budget Anda.

Booking unitnya sekarang juga, sebelum harga naik!

  1. Medayu Utara XX-6, Surabaya Timur
  2. Rumah 2 Lantai, Perumahan Gunung Anyar Emas Selatan Blok H2 No. 9, Surabaya Selatan
  3. Perumahan Graha Al-Ikhlas Juanda, Bypass
  4. Tropodo Indah Blok G-8, Waru Surabaya
  5. Kemiri Indah Barat A-1O, Sidoarjo Kota

 

Leave A Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

× Hubungi Sekarang !